Ocim Blog - Berita Terbaru dan Hiburan
Berlangganan artikel via email yuk!
feed
Jika tidak tahu cara berlangganan via email Baca Ini

Jadwal Piala Dunia 2014 Brazil Lengkap

Jadwal Piala Dunia 2014 Brazil Lengkap - Piala Dunia FIFA 2014 adalah Piala Dunia FIFA ke-20, turnamen sepak bola internasional yang akan diadakan pada tahun 2014 di Brasil.

Ini adalah kedua kalinya Brasil menyelenggarakan turnamen ini (setelah 1950), Brasil akan menjadi negara kelima yang pernah menyeleggarai Piala Dunia FIFA World Cup lebih dari satu kali, setelah Meksiko, Italia, Perancis dan Jerman. Turnamen ini juga merupakan Piala Dunia FIFA pertama yang diselenggarakan di Amerika Selatan sejak Argentina 1978. Sebelumnya tidak ada negara Amerika Selatan yang menyelenggarakan Piala Dunia FIFA lebih dari satu kali.

Tim sepak bola nasional dari 31 negara telah lolos melalui persaingan kualifikasi yang dimulai pada bulan Juni 2011 untuk ikut berpartisipasi dengan negara tuan rumah Brasil di saat final turnamen. Sebanyak 64 pertandingan akan dimainkan di dua belas kota di Brazil baik stadion baru atau yang dibangun ulang, dengan turnamen yang dimulai dengan babak penyisihan grup. Untuk pertama kalinya di Final Piala Dunia, pertandingan akan menggunakan teknologi garis gawang.

Spanyol merupakan juara bertahan, setelah mengalahkan Belanda 1–0 pada Final Piala Dunia 2010 untuk memenangkan gelar Dunia pertamanya. Sebelumnya empat Piala Dunia yang digelar di Amerika Selatan, semuanya dimenangkan oleh tim Amerika Selatan.
Jadwal Piala Dunia 2014 Brazil Lengkap

Delapan negara telah meyakinkan maju ke babak perempat final Piala Dunia 2014, yang pertandingannya bakal diawali pada 4 Juli 2014. Ke-delapan negera bakal sama-sama berebut untuk empat tempat di babak semi final. Pertandingan perempat final bakal mempertemukan Prancis versi Jerman, Brasil vs Kolombia, Argentina vs Belgia serta Belanda kontra Kosta Rika.

Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia 2014

TGL WIB MATCH (Tempat) SKOR
28 Juni 2014 23:00 Brazil vs Chile — Belo Horizonte 1(3)-1(2)
29 Juni 2014 03:00 Kolombia vs Uruguay — Rio de Janeiro 2 - 0
29 Juni 2014 23:00 Belanda vs Meksiko — Fortaleza 2 - 1
30 Juni 2014 03:00 Kosta Rika vs Yunani — Recife 1(5)-1(3)
30 Juni 2014 23:00 Prancis vs Nigeria — Brasília 2-0
01 Juli 2014 03:00 Jerman vs Aljazair — Porto Alegre 0(2)-0(1)
01 Juli 2014 23:00 Argentina vs Swiss — Sao Paulo 0(1)-0(0)
02 Juli 2014 03:00 Belgia vs Amerika Serikat — Salvador 0(2)-0(1)

Jadwal Babak Perempat Final Piala Dunia 2014

Tim yang baru lolos delapan besar: Brazil, Kolombia, Belanda, Kosta Rika, Prancis dan Jerman.
TGL WIB MATCH STADION SKOR
4 Juli 2014 23:00 Perancis vs Jerman Rio de Janeiro -
5 Juli 2014 03:00 Brasil vs Kolombia Fortaleza -
5 Juli 2014 23:00 Argentina vs Belgia Brasilia -
6 Juli 2014 03:00 Belanda vs Kosta Rika Salvador -

SEMIFINAL

Semi final: Rabu, 9 Juli 2014 03:00 – (Brazil / Kolombia) vs (Prancis / Jerman)
Semi final: Kamis, 10 Juli 2014 03:00 – (Belanda / Kosta Rika) vs (Argentina / Belgia)

FINAL

Laga tempat ketiga: Ahad, 13 Juli 2014 03:00 WIB di Estadio Nacional, Brasília.
Laga Final: Senin, 14 Juli 2014 02:00 WIB di Estadio do Maracana, Rio de Janeiro.

TOPSKORER

5 gol : James Rodríguez (Kolombia).
4 gol : Lionel Messi (Argentina), Neymar (Brasil), dan Thomas Müller (Jerman).
3 gol : Arjen Robben (Belanda), Enner Valencia (Ekuador), Karim Benzema (Prancis), Robin van Persie (Belanda), dan Xherdan Shaqiri (Swiss).

Bagan Jadwal Piala Dunia 2014 Lengkap

Jadwal Piala Dunia 2014 Brazil Lengkap

sumber Piala Dunia 2014

Baca Juga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau titip link, akan dimasukan ke folder SPAM.