Ocim Blog - Berita Terbaru dan Hiburan
Berlangganan artikel via email yuk!
feed
Jika tidak tahu cara berlangganan via email Baca Ini

Gejala Penyakit Leukimia Bisa Disembuhkan dengan Cara Berikut!

Memiliki buah hati adalah anugerah terindah yang diberikan Tuhan kepada sepasang suami istri. Tidak heran kita juga akan menjaga mereka dengan sepenuh hati. Hancur rasanya di hati jika ternyata buah hati ini di diagnosa mengalami gejala timbul penyakit leukimia. Apalagi biasanya usia mereka masih berusia kanak-kanak. Karena memang pada usia anak-anaklah penyakit leukimia ini biasa menyerang. Saat imunitas atau daya tahan tubuh belum terbentuk dengan optimal.

Tapi Anda tidak perlu khawatir, karena kanker yang satu ini cenderung lebih mudah disembuhkan daripada jenis kanker lainnya. Salah satu alasannya karena jenis kanker ini bisa dibilang cair, dan bukan padat seperti halnya kanker yang lain. Dimana bahaya kanker jenis ini dibagi menjadi:

  • Kanker resiko tinggi,
  • Kanker resiko rendah.

Masing-masing kanker memiliki waktu atau masa penyembuhan sendiri. Dimana untuk leukimia resiko tinggi dibutuhkan kurang lebih waktu 2 tahun untuk penyembuhan dan setelah 5 tahun bisa saja kambuh. Adapun leukimia resiko rendah membutuhkan waktu kurang lebih satu tahun untuk menyembuhkan dan setelah 5 tahun resiko kambuhnya kecil.
Gejala Penyakit Leukimia Bisa Disembuhkan dengan Cara Berikut!

Bagi Anda orang tua yang anaknya di diagnosa mengalami gejala leukimia, tes darah yang dilakukan bisa memberikan kesimpulan apa pengobatan yang sesuai. Dimana ada beberapa jenis pengobatan untuk leukimia ini, yaitu:

  1. Radiasi yang berfungsi untuk merusak sel blast atau sel darah putih yang memiliki DNA abnormal dan menjadi penyebab leukimia.
  2. Antibody asli dari tubuh. Sebelumnya dicari oleh dokter mana sel antibody yang bisa merusak leukimia atau sel darah putih yang abnormal ini, kemudian dikeluarkan, diperbanyak di luar dan disuntikkan lagi ke dalam tubuh.
  3. Stem cell, atau cangkok sumsum tulang belakang yang berfungsi untuk memproduksi sel darah putih normal dengan susunan DNA normal.

Selain beberapa cara diatas, ada juga cara menyembuhkan leukimia ini dengan kemoterapi. Tapi biasanya bagi anak-anak, cara ini sangat menyakitkan. Karena efeknya memang tidak sedikit, mulai mual muntah, rambut rontok dan lainnya. Ada juga pengobatan atas gejala penyakit leukimia ini dengan cara menyuntikkan antivirus untuk membunuh sel leukimia dan meningkatkan imunitas tubuh.

Baca Juga